Β 

Β 

Ditulis oleh Staf Redaksi on . Dilihat: 5291

Β 

AGENDA KERJA PIMPINAN TAHUN 2024

No.

TANGGAL

NAMA KEGIATAN

TEMPAT

1

Β 

2 Januari 2024

Ketua Mengikuti Pembinaan KOPI LAMPUNG yang diselnggarakan oleh PTA Bandar Lampung secara daring

Media CenterΒ 

Β  Β  2

Β 2 Januari 2024

Β 

Ketua Menyaksikan Penandatanganan Pakta Integritas seluruh PPNPN Pengadilan Agama Tanjungkarang

Β  Aula PA Tanjungkarang

Β  Β  3 2 Januari 2024 Ketua Menyaksikan Penandatanganan Kontrak Internet Service Provider oleh ITN

Β Aula PA Tanjungkarang

Β  Β 4 2 Januari 2024 Ketua Menyaksikan Penandatanganan Kontrak SPK Jasa Konsultan Layanan Pos Bantuan Hukum

Aula PA Tanjungkarang

Β  Β 5 3 Januari 2024 Ketua Menjadi Narasumber pada acara DiskusiΒ  SATU JAM SAJA Bagian Hakim secara online

Media CenterΒ 

Β  Β 6 3 Januari 2024 Ketua Menjadi Saksi acara pelantikanΒ  dan Pengambilan sumpah jabatan Ketua PN Tanjungkarang

Ruang Sidang Utama PN Tanjungkarang

Β  Β 7 4 Januari 2024 Ketua Memimpin Penandatanganan Pakta Integritas seluruh ASN PA Tanjungkarang

Aula PA Tanjungkarang

Β  Β 8 4 Januari 2024 Ketua Memimpin Rapat Koordinasi Bulan Januari Tahun 2024 Aula PA Tanjungkarang
Β  Β 9 5 Januari 2024 Ketua Melepas Hakim Pengadilan Agama Tanjungkarang yang Purnabakti

Β Aula PA Tanjungkarang

Β  10 5 Januari 2024 Ketua Menjadi Pembina ApelΒ  Jum'at SoreΒ  Ruang Receptionist
Β  11 9 Januari 2024 Ketua Menandatangani Pakta Integritas dihadapan Ketua PTA Bandar Lampung

Aula PTA Bandar Lampung

Β  12 10 Januari 2024 Ketua MengikutiΒ  DiskusiΒ  SATU JAM SAJA Bagian KepaniteraanΒ  secara online

Media CenterΒ 

Β  13 11 Januari 2024 Ketua Melaksanakan Kegiatan Bisik (Bincang Asik)Β  bagian Kepaniteraan

Aula PA Tanjungkarang

14 17 Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menerima kunjungan dari BSIΒ  Ruang Kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
15 18 Januari 2024 Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Rapat Kerja Tahun 2024 Aula PA Tanjungkarang
Β 16 19Β Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Rapat Pleno Penyusunan Program Kerja di Pengadilan Agama Tanjungkarang Aula PA Tanjungkarang
17 19Β Januari 2024 KetuaΒ mengikuti Pembukaan Kegiatan Bimbingan Teknis Peningkatan Tenaga Teknis di Lingkungan Peradilan Agama Secara Daring Tahun 2024. Media Center PA Tanjungkarang
Β  18 22Β Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA Drs. H. Mahyuda., M.A. Menghadiri undangan kegiatan penyelenggaraan komsos dengan apparat Pemerintah TA. 2024 Β Makodim 0410/KBL
19 23Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ mendapatkan kunjungan dari Dandim 0410/KBL Kantor PA Tanjungkarang
20 24Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ mengikuti Penandatanganan MoU antara Pengadilan Agama Tanjungkarang dengan POLRESTA Bandar Lampung. Aula PA Tanjungkarang
21 25Januari 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Rapat Kerja Daerah Tahun 2024 Lembah HijauΒ 
22 30Β Januari 2024 KetuaΒ Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Persiapan Laptah Secara Daring. Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
23 1 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Pembukaan dan Sosialisasi Kegiatan Eksaminasi Berkas Perkara Calon Hakim Tinggi Peradilan Agama 2024. Media Center Pengadilan Agama Tanjungkarang
24 2Β FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang, Drs. H. Mahyuda, M.A. mengikuti e-Test Multiple Choise Eksaminasi Calon Hakim Tinggi Tahun 2024. Ruang Tamu TerbukaΒ 
25 2FEBRUARI 2024 Ketua mengikuti acara pelepasan mahasiswa PKL UIN Raden Intan LampungΒ  Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
26 5Β FEBRUARI 2024 KetuaΒ Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti sosialisasi eksaminasi berkas perkara calon Hakim Tinggi 2024. Media Center Pengadilan Agama Tanjungkarang
27 6 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung oleh PTA Bandar Lampung Media Center Pengadilan Agama Tanjungkarang
28 6 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Peresmian Eco Green Office secara Virtual. Media Center Pengadilan Agama Tanjungkarang
29 6 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Peresmian Tiga Gedung Pengadilan Tingkat Banding, Lima Belas Gedung Pengadilan Tingkat Pertama, Gedung Parkir, Gedung PSTP, Media Center dan Rumah Jabatan Mahkamah Agung RI Media Center Pengadilan Agama Tanjungkarang
30 8 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Pembukaan Turnamen Tennis KPTA Bandar Lampung Cup 2024. Lapangan tenes pahomanΒ 
31 12 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan BISIK bersama Pimpinan bagian Hakim. Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
32 12 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mendapat kunjungan dari Pengadilan Negeri Tanjungkarang Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
33 13 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Sosialisasi Aplikasi Spperading 2.0 dan e-Reding Media Center PA TanjungkarangΒ 
34 13 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan DDTK Kepaniteraan tentang e_Court Banding Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
35 16 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti acara Puncak Peringatan HUT PTA Bandar Lampung ke-31 PTA Bandar LampungΒ 
36 23 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti dialog yudisial online MARI-FCFCOA melalui zoom meeting Media Center PA TanjungkarangΒ 
37 23 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan agama tanjungkarang mengikuti kegiatanΒ Public Campaign kantor Pengadilan Agama Tanjungkarang
38 27 FEBRUARI 2024 Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung Media Center PA Tanjungkarang
39 27 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Pembukaan Kegiatan Upgrading Hakim Pengawas Bidang Kesekretariatan oleh PTA Bandar Lampung secara daring. Media Center PA Tanjungkarang
40 27 FEBRUARI 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang memberikan Reward berupa hadiah kepada Agen Perubahan dan Pegawai Terbaik bidang kepaniteraan, kekeretariatan dan PPNPN Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
41 28 FEBRUARI 2024 KetuaΒ Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan aanmaningΒ  Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
42 04 MARET 2024 KetuaΒ Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Webinar Penguatan Unit Pengendalian Gratifikasi dan Upaya Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. Media Center PA Tanjungkarang
43 04 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menerima mahasiswa Magang dari Universitas LampungΒ  Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
44 05 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung Media Center PA Tanjungkarang
45 06 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Satu Jam Saja Bidang Kehakiman. Media Center PA Tanjungkarang
46 06 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan aanmaning perkara eksekusi Ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
47 07 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Upgrading Hakim Pengawas Bidang Kesekretariatan. Media Center PA Tanjungkarang
48 08 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Rapat Koordinasi Bulanan Bulan Maret. Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
49 08 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ memimpin Apel Jum'at SoreΒ  Halaman Pengadilan Agama Tanjungkarang
50 13 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Satu Jam Saja Bagian Kepaniteraan secara online yang diselenggarakan oleh PTA Bandar Lampung Media Center PA Tanjungkarang
51 15 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Bimtek secara Online yang diselenggarakan oleh Badilag MARI Media Center PA Tanjungkarang
52 15 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ memimpin rapat monev Mediator Non Hakim Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
53 19 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung Media Center PA Tanjungkarang
54 19 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ melaksanakan Aanmaning perkara Nomor 3/Pdt.Eks/2024/PA.Tnk Media Center PA Tanjungkarang
55 21 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Bedah Berkas Pengadilan Agama Sewilayah PTA Bandar Lampung Aula PTA Bandar Lampung
56 21 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Buka Bersama Pengadilan Agama Sewilayah PTA Bandar Lampung Aula PTA Bandar Lampung
57 25 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Sosialisasi Adm Kepegawaian secara online yang diselenggarakan oleh Badilag MARI Media Center PA Tanjungkarang
58 26 MARET 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Upgrading Hakim Pengawas Bidang secara Online yang diselenggarakan oleh PTA Bandar Lampung Media Center PA Tanjungkarang
59 2 APRIL 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung Media Center PA Tanjungkarang
60 3 APRIL 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikutiΒ Satu Jam Saja Bagian Hakim secara online yang diselenggarakan oleh PTA Bandar Lampung Media Center PA Tanjungkarang
61 4 APRIL 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ memberikan kultum RamadhanΒ 

Mushola Al-Mahkamah Pengadilan Agama Tanjungkarang

62 19Β APRIL 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menggelar acara Senam bersama dalam rangka HUT IKAHIΒ 

Halaman Pengadilan Agama Tanjungkarang

63 19Β APRIL 2024 Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ mengikuti salah satu dari rangkaian Kegiatan Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) Cabang Kota Bandar Lampung dalam rangka HUT IKAHI ke-71 yaitu Pemberian Bantuan SosialΒ 

Yayasan Bussaina Lampung dan Panti Asuhan Yatim Piatu Budi Mulya Muhammadiyah Bandar Lampung.Β 

64 19Β APRIL 2024 KetuaΒ Pengadilan Agama Tanjungkaranag mengadakan rapat bulanan bagian kepaniteraan

Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

65 25 April 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Halal bi halal idul Fitri 1445 H dan HUT IKAHI KE-71

PN Tanjungkarang

66 26 April 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan kerja bakti di halaman luar Gedung Pengadilan Agama Tanjungkarang

Halaman Pengadilan Agama Tanjungkarang

67 26 April 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Sosialisasi Nasional Pengajuan Upaya Hukum Kasasi/PK secara elektronikΒ 

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

68 29Β April 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang kelas IA menghadiri Kunjungan Kerja Reses dengan Tiga Lingkungan Pengadilan Sewilayah Provinsi Lampung masa Persidangan IV Tahun Sidang 2023-2024 oleh Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia.

Hotel Novotel LampungΒ 

69 30Β April 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Upgrading Hakim Pengawas Bidang Kesekretariatan

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

70 02 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Melaksanakan Rapat Koordinasi Bulan Mei

Aula Pengadilan Agama Tanjungkarang

71 03 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Bimbingan Teknis Peningkatan Tenaga Teknis oleh Badilag

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

72 06 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Upgrading Hakim Pengawas Bidang Kesekretariatan

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

73 07 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Kopi Lampung

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

74 07 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kudus

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

75 08 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Satu Jam Saja Bidang Kepaniteraan.

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

76 17 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi Tenaga Teknis dengan Tema Contra Legam

Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 

77 20 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Upacara Hari Kebangkitan Nasional Tahun 2024 di PTA Bandar Lampung. PTA Bandar Lampung
78 20 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang, Drs. H. Mahyuda, M.A mengikuti Pelantikan Wakil Ketua PTA Bandar Lampung, Dr. Dra. Hj. Siti Zurbaniyah, S.H., M.H.I. PTA Bandar Lampung
79 20 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mendapat kunjungan Direktur Jenderal Badan Peradilan Agama, Drs. H. Mukhlis, S.H.,M.H. dan Sekretaris Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama, Drs. Arief Hidayat, S.H., M.M PA TANJUNG KARANG
80 20 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungka rang mengikuti Pembinaan dan Pembukaan Bimtek Kepaniteraan oleh Direktur Jenderal Badan Peradilan Agama, Drs. H. Mukhlis, S.H.,M.H PTA BANDAR LAMPUNG
81 22 Mei 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Audit Kinerja Pergantian Pimpinan pada Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA

PA TANJUNG KARANG

82 01 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila yang pelaksanaanya jatuh pada hari Sabtu Tanggal 1 Juni 2024

Β 

PA TANJUNG KARANG

83 03 Juni 2024

Bertempat Di Ruang Aula Pengadilan Tinggi Agama Bandar Lampung dilaksanakan acara Pengambilan Sumpah Jabatan dam Pelantikan Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA

Β PTA BANDAR LAMPUNG
84 Β 04 Juni 2024

Ketua, Wakil Ketuarang mengikuti Kegiatan Kopi Lampung

Β 

PA TANJUNG KARANG

85 Β Β 04 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Melaksanakan Rapat Survei Penilaian Integritas

Β 

PA TANJUNG KARANG

86 Β Β Β 04 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H melantik saudari Susiana, S.H, jabatan sebelumnya adalah Panitera Pengganti Pengadilan Agama Palembang Kelas IA yang alih tugas ke Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA

Β 

PA TANJUNG KARANG

87 Β Β Β 06 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Melaksanakan Rapat koordinasi bulan Juni

Β 

PA TANJUNG KARANG

88 Β Β Β Β 06 Juni 2024

Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan rapat Hakim dan Panitera di ruang kerja Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang

Β 

PA TANJUNG KARANG

89 10 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Bapak Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H. melaksanakan kunjungan ke Pengadilan Negeri Tanjungkarang dan Kementerian Agama Kota Bandar Lampung

Β 
90 11 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang, Yopie Azbandi Aziz, S.Ag., M.H. mengikuti Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Bandar Lampung Tahun 2025-2045

Aula Semergo Sekretariat Daerah Kota Bandar Lampung

91

12 Juni 2024

Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Bapak Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H. melaksanakan kunjungan ke Kejaksaan Negeri Kota Bandar Lampung

Kejaksaan Negeri Kota Bandar Lampung
92 Β 

13 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang bapak Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H. melaksanakan kunjungan ke Kodim 0410 Kota Bandar Lampung

Β Kodim 0410 Kota Bandar Lampung
93 Β 

13 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang bapak Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H. melaksanakan kunjungan dengan Kapolres yang bertempat di Polresta Kota Bandar Lampung

Β Polresta Kota Bandar Lampung
Β 94 Β 

14 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang, Yopie Azbandi Aziz, S.Ag., M.H. dan Panitera Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksakan giat acara dalam rangka Koordinasi dan Konsultasi dengan Kantor Unit Pelaksana Teknis Perlindungan Perempuan dan Anak Kota Bandar Lampung

Β  Kantor Unit Pelaksana Teknis Perlindungan Perempuan dan Anak Kota Bandar Lampung
95

Β 15 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang, menghadiri Upacara HUT Kota Bandar Lampung

Β Gedung Semergo

96 Β 

Β 21 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA, Yopie Azbandi Aziz, S.Ag., M.H. menghadiri kegiatan Rembuk Stunting Kota Bandar Lampung yang diadakan

Β Gedung Semergou Kota Bandar Lampung
97

Β 23 Juni 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang dan Aparatur Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Jalan Sehat dalam rangka HUT Kota Bandar Lampung ke 342

Β Tugu Adipura
Β 98

02 Juli 2024

Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Yopie Azbandi Aziz, S.Ag., M.H menghadiri Undangan Kunjungan Kerja di Makodim 0410/Kota Bandar Lampung

Β Imam Bonjol
Β 99

04 Juli 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menghadiri Bakti Sosial, Katarak, Kontrasepsi Mantap pada Wanita (PAW) dan Khitanan Massal yang diadakan Pemerintah Kota Bandar Lampung pada Tahun 2024

Β 

RSD A.Dadi Tjokrodipo Bandar Lampung

Β 100 Β 

08 Juli 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menghadiri rangkaian HUT Bandar Lampung ke 342 yaitu Pembukaan Begawi Bandar Lampung dan Bandar Lampung Expo

Β 

Lapangan Saburai Kota Bandar Lampung

Β 101 Β 

11 Juli 2024

Ketua pengadilan agama Tanjungkarang Yopie Azbandi Azis, S.Ag., M.H, Hakim Agusti Yelpi,S.H., M.H, Panitera Muhammad Iqbal, S.Ag., S.H., M.H. serta jurusita pengganti Nurrahmat Syarif, S.E. melaksanakan pemeriksaan setempat (DESCENTE) perkara nomor 875/Pdt.G/2024/PA.JS

Β 
102

14 Juli 2024

Pengadilan Agama Tanjungkarang, Yopie Azbandi Aziz, S.Ag., M.H. menghadiri kegiatan Street Fest (Festival Jalanan)

Β Tugu Adipura
103 Β 

15 Juli 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menghadiri Penutupan Bandar Lampung Expo Tahun 2024 Β Β Tugu Adipura
104

18 Juli 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Yopie Azbandi Aziz, S.Ag.,M.H dan Wakil Ketua Zainal Arifin,S.Ag serta ibu darmayukti Pengadilan Agama Tanjungkarang menghadiri acara Darmayukti karini dengan agenda Penyerahan Bantuan Dana beasiswa (BDBS)

Β 

Pengadilan Tata Usaha Negara Bandar Lampung

Β 105 Β 18 Juli 2024 Ketua, Wakil Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Pembinaan Bidang Teknis dan Administrasi Yudisial oleh Pimpinan Mahkamah Agung RI. Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
106 19 Juli 2024 Ketua, Wakil Ketua, Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti Pembinaan Bidang Teknis dan Administrasi Yudisial. Media Center Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
107 19 Juli 2024 Ketua mengikuti Penandatanganan Perjanjian Kerjasama antara Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA dengan Bank Syariah Indonesia Cabang Bandar Lampung Kedaton dan Sosialisasi Sistem BSI Smart dan Produk Perbankan Syariah Aula Pengadilan Agama Tanjungkarang
108 23 Juli 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang menerima kunjungan dari bank BRIΒ  ruang kerja Ketua Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
109 24 Juli 2024 Ketua pengadilan agama tanjungkarang menerimaΒ Β kunjungan Kapolsek, Babinkantipnas Labuhan Ratu ruang kerja Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang
110 26 Juli 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi Tenaga Teknis di Lingkungan Peradilan Agama Secara Daring. Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
111 26 Juli 2024 Ketua membuka kegiatan bimbingan teknis diklat ditempat kerja (ddtk) terhadap petugas satuan pengamanan (satpam). Halaman Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
112 26 Juli 2024 Ketua mengikuti Ekspos penelusuran Dokumen Pembangunan Zona Integritas Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
113 29 Juli 2024 Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan sidang aanmaningΒ  Media Center Pengadilan agama TanjungkarangΒ 
114 31 Juli 2024Β  Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan sidang aanmaningΒ  Media Center Pengadilan agama TanjungkarangΒ 
115 02 Agustus 2024Β  Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Koordinasi dengan Mediator Non Hakim
Media Center Pengadilan agama TanjungkarangΒ 
116 05 Agustus 2024Β  Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Rapat Koordinasi Bulan Agustus
Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
117 07 Agustus 2024Β  Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti Satu Jam Saja
Media Center Pengadilan agama TanjungkarangΒ 
118 08 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Bimbingan Rohani yang akan dilaksanakan setiap minggu yaitu kultum

Β Masjid Al Mahkamah
119 09 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang telah dilaksanakan acara penerimaan mahasiswa PKL dari UIN Raden Intan Lampung

Β Aula Pengadilan Agama TanjungkarangΒ 
120 09 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang mendapat Kunjungan dari Kementrian Hukum dan HAM RI

Β Ruang Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang
121 15 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang kelas IA melaksanakan Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama dengan BSI Cabang Kedaton

Β Media Center
122 Β 15 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan rapat koordinasi persiapan eksekusi

Β 
Β 123 17 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Mengikuti upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79

Β 

Halaman Kantor Pemkot Bandar Lampung

124 Β 19 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkaranh Kelas IA menghadiri Pengucapan Sumpah atau Janji Anggota DPRD Kota Bandar Lampung

Β 

Ruang Sidang Paripurna DPRD Kota Bandar Lampung

Β 125 Β 19 Agustus 2024Β 

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang Kelas IA mendapatkan Penghargaan dari Pengadilan Tinggi Agama Bandar Lampung

Β Aula PTA Bandar Lampung
Β 126 Β 30 Agustus 2024

Ketua Pengadilan Agama Tanjungkarang melaksanakan Upacara Wisuda Purnabakti Hakim dan Pengantar Purnabakti Hakim Drs. H. K. M. Junaidi, S.H., M.H..

Β Β Aula PA Tanjungkarang

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

=

IKM & IPAK 2024

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Β 

Backup of ALUR BERPERKARA kecil

Β 
Β Β Β Β 

WhatsApp Image 2022 11 10 at 08.41.012 Β  Β  WhatsApp Image 2022 11 10 at 08.41.013

Video PA Tanjungkarang

Hubungi Kami

PA TANJUNG KARANG

 

Jalan Untung Suropati No. 2, Kampung Baru, Kedaton

Kota Bandar Lampung,  Provinsi Lampung.

Telepon  :  +62 721 708629

Faksmile :  +62 721 705501

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Instagram : patanjungkarang

Facebook : PA TanjungKarang