on . Dilihat: 28

Dharmayukti Karini Cabang Tanjungkarang Gelar Pertemuan Rutin

 

Tanjungkarang – Jumat, 23 Januari 2026

 

Dharmayukti Karini Cabang Tanjungkarang melaksanakan pertemuan rutin yang bertempat di Pengadilan Agama Tanjungkarang. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua, pengurus, serta seluruh anggota Dharmayukti Karini Cabang Tanjungkarang.

 

Pertemuan rutin tersebut dilaksanakan sebagai sarana silaturahmi, koordinasi, serta evaluasi program kerja organisasi. Selain itu, pertemuan ini juga bertujuan untuk meningkatkan kebersamaan dan peran aktif anggota Dharmayukti Karini dalam mendukung tugas dan fungsi lembaga peradilan.

 

Dalam pertemuan tersebut dibahas berbagai agenda, di antaranya laporan kegiatan yang telah dilaksanakan, perencanaan program kerja ke depan, serta penyampaian informasi organisasi. Seluruh peserta mengikuti kegiatan dengan penuh antusias dan suasana yang tertib serta kondusif.

 

Melalui pertemuan rutin ini, diharapkan Dharmayukti Karini Cabang Tanjungkarang dapat terus berkontribusi secara positif, meningkatkan kekompakan, serta mendukung terciptanya lingkungan peradilan yang harmonis dan profesional.

 

#patanjungkarang

#ptabandarlampung

#ditjenbadilag

#humasmahkamahagung

@pta_bdllampung

@ditjenbadilagmari

@humasmahkamahagung

 

Add comment

Security code
Refresh

SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT 2025

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Video PA Tanjungkarang

Hubungi Kami

PA TANJUNG KARANG

 

Jalan Untung Suropati No. 2, Kampung Baru, Kedaton

Kota Bandar Lampung,  Provinsi Lampung.

Telepon  :  +62 721 708629

Faksmile :  +62 721 705501

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Instagram : patanjungkarang

Facebook : PA TanjungKarang